Search

Sabtu, 23 Oktober 2010

Diposting oleh santri kuliah

Tugas Perkembangan Pada Masa Remaja
Erikson melihat perkembangan remaja dalam hubungan dengan pembentukan identitas diri. Menrut dia, pada masa remaja seseorang akan mempertentantgkan identitas dirinya. Untuk mengenal identitas dirinya atau kepribadiannya perlu diketahui tugas-tugas perkembangan, yaitu antara lain
- Remaja dapat menerima keadaan fisiknya dan dapat memfaatkannya secara efektif
- Remaja dapat memperoleh kebebasan emosional dari orang tua
- Mengetahi dan emnerima kemampuan sendiri
- Memperkuat penguasaan diri atas dasar skala nilai dan norma
- Emosinya tidak stabil

0 komentar: